Home » » Macam, Jenis, Berbagai Penyakit Kulit dan Gejala Penyebabnya

Macam, Jenis, Berbagai Penyakit Kulit dan Gejala Penyebabnya

Jenis Penyakit Kulit - Sangat tidak percaya diri tentunya apabila kita memiliki penyakit kulit. Terlebih penyakit kulit tersebut sangat rentan dan berpengaruh di kehidupan kita sehari-hari. Penyakit kulit tersebut biasanya tak bersifat jahat, akan tetapi penyakit kulit tersebut tentu akan menjadikan kita merasa jengkel dan ingin menghilangkan penyakit tersebut, karena dengan penyakit tersebut menjadikan kita kurang percaya diri.
Macam, Jenis, Berbagai Penyakit Kulit dan Gejala Penyebabnya

Sekarang ini, Macam Penyakit Kulit ini telah banyak diketahui di berbagai belahan dunia. Beberapa diantaranya yang bisa menjadi contoh adalah panu, kudis, jerawat, dan masih banyak lagi. Adapu untuk perihal lapisan kulit pada tubuh biasanya mempunyai ukuran yang sama kecuali di telapak tangan, telapak kaki, dan bibir. Lapisan kulit di Telapak Tangan, Telapak Kaki, dan Bibir biasanya mempunyai ketebalan yang berbeda-beda.

Penyakit pada kulit itu sendiri biasa terjadi dan juga disebabkan oleh penderita penyakit kulit itu sendiri. Sebagai contoh, kesehatan yang kurang baik, tidak memperhatikan kulit dan kesehatan. Akibatnya, si penderita penyakit akan menyadari apa yang ditimpanya setelah mengabaikan penyakit kulit tersebut. Untuk itu, si penderita tidak dianjurkan untuk mengabaikan penyakit kulit. Dan bagi sobat akan kami berikan informasi mengenai Jenis Penyakit Kulit yang mungkin bisa bermanfaat bagi sobat. 

Jenis Penyakit Kulit


Panu

Penyakit umum yang sangat dikenal dan banyak ditemukan ditemukan di masyarat ini, mempunyai dampak pada kulit yang lumyan gatal. Jamur adalah penyebab utama dari panu. Dan tentunya jamur tersebut munculnya dari kurangnya perhatian kesehatan terhadap tubuh, sehingga saat makan, makanan yang mengandung protein tinggi sering memunculkan dan bertambah banyaknya panu di badan.

Kudis

Tungau yang belapak kaki adalah menyebabkan kudis ini muncul. Gerakan dari tunggau yang dikenal Sarcoptes scabiei ini menyebabkan gatal yang luar biasa pada kulit yang terkena kudis. Anak kecil sangat mudah sekali terkena kudis, ini dikarenakan sistem imun pada anak belum terlalu kuat.

Eksim

Badan yang meradang dan iritasi adalah bentuk dari ciri-ciri eksim. Eksim sama seperti penyait lainnya yaitu gatal-gatal. Eksim bisa disebabkan oleh beberapa faktor, misalnya setelah memegang sabun ternyata tangan terasa gatal. Gejala yang timbul pada kulit bervariasi, ada yang terasa gatal ringan dan ada juga yang merasaan panas.

Jerawat

Pada umumnya jerawat pernah muncul disetiap individu, karena jerawat sangat mudah sekali muncul pada permukaan kotor dan berminyak. Tapi, bagi remaja saat masa pubernya. Jangan terlalu heran dan kuwatir, karena jerawat yang muncul pada wajah kalian ada dampak dari stresnya sistem pertumbuhan anda sehingga muncul jerawat.

Jerwat terbagi dari 3 macam, yaitu:

  • Jerwat Biasa
Jerwat biasa sangat mudah untuk ditemukan, karena disetiap wajah dan tempat-tempat yang berminyak sering muncul jerwat biasa. Jerawat biasa berbentuk kemerah-merahan kecil dan pemicu utamanya adalah kelebihan minyak pada kulit.
  • Jerawat Batu
Jerawat batu sangat mempengaruhi kepercayaan diri seseorang. Karena dari bentuk berukuran besar maka inilah membuat faktor dari malunya seseorang. Beberapa faktor yang membuat jerawat batu muncul adalah kelenjar minyak yang terlalu aktif dan cendrung membanjiri pori-pori kulit, pertumbuhan sel-sel kulit yang terlalu lambat dari bawah normal.
  • Komedo
Jerawat ini banyak sekali ditemukan di hidung. Komedo disebabkan oleh banyaknya kelenjar minyak pada kulit yang berlebihan, sehingga menumpuk dan mengeluarkan putih-putih dari kumpulan minyak yang mati.

0 komentar:

Posting Komentar