Sebelumnya, kami juga telah membahas mengenai Manfaat Vitamin A yang kebetulan ada hubungan dengan vitamin B. Keduanya memang menjadi sebuah vitamin yang bermanfaat bagi tubuh. Didalam vitamin B tentu terdapat yang namanya Nutrisi. Dan Nutrisi ini sangat ada kaitannya dengan kesehatan tubuh yang baik. Hal tersebut dikarenakan nutrisi memiliki peran mencegah dan mengobati berbagai penyakit.
Dalam sejarahnya, Vitamin B adalah 8 vitamin yang larut dalam air dan berperan penting terhadap metabolisme sel. Dan telah dihipotsis sebelumnya bahwa vitamin ini hanya memiliki satu jenis saja. yakni vitamin B saja. Sejalur dengan air mengalir, diadakan banyak penelitian bahwa banyak ilmuan yang menemukan bahwa Vitamin B ini dikelompokkan kedalam beberapa jenis seperti berikut ini.
Ragam dan Jenis Vitamin B
- Vitamin B1 (Tiamin)
- Vitamin B2 (Riboflavin)
- Vitamin B3 (Niasin)
- Vitamin B5 (Asam Pantotenat)
- Vitamin B6 (Piridoksin)
- Vitamin B7 (Biotin)
- Vitamin B9 (Asam Folat)
- Vitamin B12 (Kobalamin)
Sumber Vitamin B
- Vitamin B1 (tiamin). Termasuk ke dalam vitamin B kompleks. Vitamin ini bisa ditemukan dalam sereal (padi, gandum)kacang-kacangan seperti lentil, almond, sayuran berdaun hijau seperti bayam, selada, kubis, asparagus. Sdangkan dari sumber hewani bisa didapatkan dari, ikan, telur, susu, dan daging.
- Vitamin B2 (Riboflavin. Beberapa sumber terbaik riboflavin adalah ayam, ikan, telur, kacang-kacangan (seperti kacang polong dan lentil. Susu, yoghurt dan keju juga kaya akan riboflavin. Dari sumber nabati sayuran berdaun hijau seperti bayam, brokoli, asparagus, dan sereal juga menyediakan sejumlah besar riboflavin untuk kesehatan.
- Vitamin B3 (Niacin). Banyak ditemukan pada ayam, salmon dan ikan seperti tuna dan salmon. Sedangkan bagi para vegetarian bisa mendapatkan sumber niacin dari kacang-kacangan, pasta dan gandum utuh.
- Vitamin B6 (piridoksin)makanan seperti kentang, kacang-kacangan, daging merah, unggas, telur dan sereal mengandung sangat tinggi vitamin B6
Tidak ada komentar:
Posting Komentar